Loading...

Nama 72 Gundam Frame Di Iron-Blooded Orphans

Sekarang ini saya lagi seneng-senengnya dengan anime Gundam Iron-Blooded Orphans/Tekketsu no Orphans. Bagi kalian yang mengikuti anime ini, pastinya sudah tau dong kalau di gundam seri ini terdapat mobile suit legendaris berumur 300 tahun yang disebut Gundam Frame. Nah Gundam frame ini dikatakan hanya di produksi sebanyak 72 unit saja.

Nama 72 Gundam Frame Di Iron-Blooded Orphans


Walaupun terdapat 72 unit, sampai saat ini di animenya kita hanya melihat beberapa unit saja, yaitu Barbatos, Gusion, Kimaris dan Flauros. Loh, Gundam Vidar kok gak disebutin gan? Itu karena Vidar ini merupakan pengembangan dari gundam frame sebelumnya (Kemungkinan besar Vidar pengembangan dari Kimaris) seperti Gusion yang dikembangkan menjadi Gusion Rebake.

Lalu bagaimana dengan sisa Gundam Frame lainnya? Apakah akan muncul semua di animenya?

Dari semua Gundam Frame yang sudah kita ketahui (yang sudah keluar di anime-nya), semuanya memiliki nama yang diambil dari nama-nama iblis seperti ASW-G-08 yang bernama Barbatos. Semua nama-nama iblis yang menjadi nama gundam frame ini diambil dari Ars Goetia. Selain itu jumlah gundam frame sama dengan jumlah iblis pada ars goetia yang termasuk dalam Lesser Key of Solomon yaitu 72. Dan ditambah lagi penomoran pada gundam frame ini sama persis dengan ranking iblis pada lesser key of solomon.

Sumber : https://en.wikipedia.org/wiki/Lesser_Key_of_Solomon#The_Seventy-Two_Demons

Dan berikut nama dan penomoran Gundam Frame yang ada pada anime.
Sumber : http://gundam.wikia.com/wiki/Mobile_Suit_Frame

Nah kalau disesuaikan maka penomoran dan nama 72 gundam frame pada anime gundam iron-blooded orphans ini akan menjadi seperti berikut.

Nama 72 Gundam Frame Di Iron-Blooded Orphans

  • ASW-G-01 Gundam Bael
  • ASW-G-02 Gundam Agares
  • ASW-G-03 Gundam Vassago
  • ASW-G-04 Gundam Samigina
  • ASW-G-05 Gundam Barbas
  • ASW-G-06 Gundam Valefar
  • ASW-G-07 Gundam Aamon
  • ASW-G-08 Gundam Barbatos
  • ASW-G-09 Gundam Paimon
  • ASW-G-10 Gundam Buer
  • ASW-G-11 Gundam Gusion
  • ASW-G-12 Gundam Sitri
  • ASW-G-13 Gundam Beleth
  • ASW-G-14 Gundam Leraje
  • ASW-G-15 Gundam Eligos
  • ASW-G-16 Gundam Zepar
  • ASW-G-17 Gundam Botis
  • ASW-G-18 Gundam Bathin
  • ASW-G-19 Gundam Sallos
  • ASW-G-20 Gundam Purson
  • ASW-G-21 Gundam Marax
  • ASW-G-22 Gundam Ipos
  • ASW-G-23 Gundam Aim
  • ASW-G-24 Gundam Naberius
  • ASW-G-25 Gundam Glasya-Labolas
  • ASW-G-26 Gundam Buné
  • ASW-G-27 Gundam Ronové
  • ASW-G-28 Gundam Berith
  • ASW-G-29 Gundam Astaroth
  • ASW-G-30 Gundam Forneus
  • ASW-G-31 Gundam Foras
  • ASW-G-32 Gundam Asmodeus
  • ASW-G-33 Gundam Gäap
  • ASW-G-34 Gundam Funfur
  • ASW-G-35 Gundam Marchosias
  • ASW-G-36 Gundam Stolas
  • ASW-G-37 Gundam Phenex
  • ASW-G-38 Gundam Halphas
  • ASW-G-39 Gundam Malphas
  • ASW-G-40 Gundam Räum
  • ASW-G-41 Gundam Focalor
  • ASW-G-42 Gundam Vepar
  • ASW-G-43 Gundam Sabnock
  • ASW-G-44 Gundam Shax
  • ASW-G-45 Gundam Viné
  • ASW-G-46 Gundam Bifrons
  • ASW-G-47 Gundam Vual
  • ASW-G-48 Gundam Häagenti
  • ASW-G-49 Gundam Crocell
  • ASW-G-50 Gundam Furcas
  • ASW-G-51 Gundam Balam
  • ASW-G-52 Gundam Allocer
  • ASW-G-53 Gundam Camio
  • ASW-G-54 Gundam Murmur
  • ASW-G-55 Gundam Orobas
  • ASW-G-56 Gundam Gremory
  • ASW-G-57 Gundam Ose
  • ASW-G-58 Gundam Amy
  • ASW-G-59 Gundam Orias
  • ASW-G-60 Gundam Vapula
  • ASW-G-61 Gundam Zagan
  • ASW-G-62 Gundam Valac
  • ASW-G-63 Gundam Andras
  • ASW-G-64 Gundam Flauros
  • ASW-G-65 Gundam Andrealphus
  • ASW-G-66 Gundam Kimaris
  • ASW-G-67 Gundam Amdusias
  • ASW-G-68 Gundam Belial
  • ASW-G-69 Gundam Decarabia
  • ASW-G-70 Gundam Seere
  • ASW-G-71 Gundam Dantalion
  • ASW-G-72 Gundam Andromalius


Nah itulah nama dari 72 gundam frame di anime gundam iron-blooded orphans, walaupun gak tau bakalan keluar di animenya atau tidak.

Bonus nih..... Gundam frame selanjutnya yang bakal keluar di animenya kemungkinan adalah ASW-G-01 Gundam Bael. Berikut penampakannya.



Oke segitu aja dulu pembahasan Nama 72 Gundam Frame Di Iron-Blooded Orphans ini.

Click here for comments 16 komentar:

avatar

Masih penasaran Vidar itu aslinya dari gundam siapa. Gusion juga berubah total saat menjadi gusion rebake, apalagi udah full city dan apakah masih ada gundam frame lain yang akan ditemukan?

avatar

Kemungkinan besar dilihat dari episode 38 kemarin vidar ini aslinya dari kimaris. soalnya setelah melihat vidar di mars mcgillis langsung menyelidiki galileo dan kimaris setelah perang di edmonton. dan lagi vidar kelihatannya tau banget mengenai carta issue yang suka sama mcgillis.

untuk gundam frame selanjutnya yang udah nunjukin bayangannya di episode kemarin sih gundam bael walau belum tau episode berapa keluarnya.

avatar

ehh baru tau dah kalo kimaris itu termasuk juga,
makin penasaran aja

avatar

barbatos rex bakalan lebih sangar kayaknya gann :D
yg masih bikin penasaran tuh gundam astaroth, bakal muncul di anime ato nggak. soalnya cerita di anime ama manga nya beda. tp astaroth(bukan yg origin) terlihat sangat kuat menurut ane, mantap lah gundam seri ibo ini, desain mesinya juga sangar-sangar

avatar

iya gan, saya juga lebih suka desain gundam dari seri ibo ini.

avatar

iya gan, kimaris juga termasuk salah satu gundam frame.

avatar

iya, tapi kayanya ga bakalan keluar semua di animenya.

avatar

siap2 nunggu spin offnya adaptasi manga atau novel untuk munculin semua gundam atau malah sequel atau prequel animenya

avatar

lah gundam andras sama halplas dah ada juga kayaknya

avatar

gundam andras yang hitam sama halplas putih bukan? kelihatannya itu cuma fan art gan... di wikinya juga saya cek belum ada penampakannya gan. ada juga gundam halpas yang bukan yang dari seri ibo gan.

avatar

dari salah satu scene di anime cuma sisa 26 frame yang masih ada kalo enggak salah Mcgilis Pedo deh yang bilang

avatar

Valkyrie frame dianggap dewi perang di IBO jumlahnya ada 10 cuman 2 yang baru nongol(grimgerde sama hemlwiege),Gundam Frame dianggap Iblis jumlahnya ada 72 (sesuai ars goetia) baru 9 yang dirilis,terus Mobile Armor itu dianggap malaikat kalau sesuai jumlah malaikat tinggi di Yahudi jumlahnya ada 10 juga tapi baru satu yang rilis.
Tebakan ane selalu tepat kalo soal prediksi rilis baru( sekali meleset pas flauros hancur)
Kalo ane bilang ada 4 kemungkinan.
1.Reginlaze di perbaiki jadi lawan Hekija,Bael tetep jadi lawan kimaris,Terus Rustal kayaknya masih ada simpan kartu as(Kemungkinan mobile Armor,nanti lawan Barbatos)
2.Ada Gundam Frame baru Rilis(harapan gua Asmodeus,vassago,naberius,belial(cuman ekspektasi sih))
3.Barbatos final Rage sambil sparta lawan tu arianhord(sama kayak waktu lawan Hashmal)Tapi yang terakhir terus MC tewas
4.Kudelia bacot lagi(pidato) buat yah..manggil bantuan dari armada kemerdekaan mars ama bumi

agan2 gimana mari bersuara,dan tunjunan kemungkinannya

avatar

Kalau anak laki laki sangat menyukai tentang Gundam si iron Man.

avatar

Vidar dari Kimaris yang rusak parah. Buat nutupin identitas, dia ganti nama jadi Vidar. Dalemannya tetep Kimaris. Pas udah lepas topeng, armornya dibalikin lagi jadi Gundam Kimaris Vidar.
Makanya ngga ada namanya di daftar nama Demons of Solomon (Jinn-jinn Sulaiman).

avatar

McGillis Pedo, ahahah...
Tinggal emang dikit...
Nungguin OVA Calamity War,
Plis, Sunrise...

Mari budayakan berkomentar !

1. Berkomentarlah dengan baik & sopan
2. Berkomentar sesuai dengan topik
3. Jangan membuat spam
4. Bagi yang memiliki blog atau web bisa gunakan Name/URL

Terima kasih atas komentar Anda
Back to Top